Serka Toni Efendi Monitor Wilayah Rawan Karhutla Bersama Warga

Pekanbaru, GarisKhatulistiwa.com - Kegiatan patroli yang dilakukan oleh Babinsa Koramil 06/Sukajadi Kodim 0301/Pekanbaru Serka Toni Efendi untuk memonitor wilayah rawan kebakaran hutan dan lahan sangat penting.
Hal ini bisa kita mengingat bahaya kebakaran bisa merusak ekosistem dan membahayakan kehidupan masyarakat sekitar.
Dengan patroli dan pengawasan yang rutin, diharapkan bisa mencegah potensi kebakaran sejak dini.
Selain itu, kegiatan ini juga menunjukkan peran aktif Babinsa dalam menjaga kelestarian lingkungan dan memastikan keamanan masyarakat dari ancaman kebakaran.
Patroli semacam ini sangat penting terutama di musim kemarau, di mana risiko kebakaran hutan dan lahan meningkat. (Pendim 0301)
Tulis Komentar