Babinsa Tuah Madani Komsos Bahas Kamtibmas Bersama Satpam UIN Suska

Serda J.H.Pasaribu Babinsa Koramil 06/Sukajadi melaksanakan komsos bersama Satpam Kampus UIN Suska di Jalan H R Soebrantas Kelurahan Tuah Madani Kecamatan Tuah Madani Kota Pekanbaru, Kamis (20/07/2023).

Pekanbaru, GarisKhatulistiwa.com -Serda J.H.Pasaribu Babinsa Koramil 06/Sukajadi melaksanakan komsos bersama Satpam Kampus UIN Suska di Jalan H R Soebrantas Kelurahan Tuah Madani Kecamatan Tuah Madani Kota Pekanbaru, Kamis (20/07/2023).

Adapun giat komsos membahas tentang mengingatkan kepada Satpam agar selalu meningkatkan ketertiban dan keamanan dilingkungan Kampus.

"Keamanan lingkungan di wilayah Universitas tidak terlepas dari peran para Satpam dalam menjaga keamanan, baik luar dan dalam lokasi kampus itu sendiri," kata Serda Pasaribu.

Selanjutnya, Babinsa Koramil 06/Sukajadi mengingatkan apabila ada hal-hal yang menonjol segera berkoordinasi dengan Babinsa maupun Bhabinkamtibmas.

Komandan Koramil 06/Sukajadi, Kapten Inf M Fadhil mengatakan Inilah fungsi berkomunikasi sosial kepada masyarakat jika ada sejumlah permasalahan terutama keamanan dan kebersihan lingkungan kita bisa diselesaikan bersama.

“Komunikasi sosial (Komsos) dilakukan babinsa selain sebagai wujud kepedulian TNI kepada rakyat juga untuk sarana silaturahmi untuk menjalin keakraban,” ujarnya.

TERKAIT